Jumat, 30 Agustus 2013

Article#199 - 'Mempermainkan' Gravitasi

Sebagai salah satu dari 4 gaya dasar yang kini umum diketahui di alam semesta (tiga lagi berupa gaya inti kuat, gaya inti lemah, dan gaya elektromagnetik), gravitasi termasuk gaya yang paling sering kita rasakan pengaruhnya. Entah menilik apel yang terjatuh, batu yang terlempar menimpuki anak tetangga sebelah yang bandel, atau bahkan orang yang terlalu malas bergerak. (Tersinggung? Berarti Anda malas gerak.)
Seperti berbagai hal lain yang dekat interaksinya dengan manusia, gravitasi mulai 'dipermainkan' oleh manusia, yang penasaran dan ingin menguji, sejauh manakah mereka bisa menandingi gaya yang menyatukan mereka untuk tetap berpijak di muka Bumi.

Tenang tenang, jangan takut, post ini tidak akan banyak membicarakan mengenai gravitasi sebagai gaya dari sudut pandang seorang fisikawan. Mari lihat dari sudut pandang seorang anak kecil dan bermain-mainlah.
Berikut adalah kumpulan hasil usaha beberapa orang yang mencoba 'mempermainkan' gravitasi. Selamat menikmati.





(gambar disadur dari berbagai kompilasi di dunia maya)
Itulah kompilasinya. Nantikan post selanjutnya, nanti!
(:g)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...